Tampil Feminin dan Casual dengan Mini Dress
Mini dress memiliki slogan yang hampir sama dengan rok mini: Wear it if you dare. Ya, jika kamu cukup berani untuk mengenakan pakain yang sexy, pakai saja. Biarkan semua mata memandangmu dengan kagum, kaki lenjangmu diciptakan memang untuk berjalan dengan bebas. Anggap saja koridor tempat kamu berjalan sebagai arena catwalk dan semua mata yang memandang sebagai penonton acara fashion show. Karena kesan feminin yang menarik perhatian, tidak semua wanita berani untuk memakainya. Custom mini dress memang diciptakan tidak untuk semua orang. Namun mencobanya sekali-kali bukanlan masalah.
Mini dress akan sangat bagus untuk dikenakan di acara yang casual nan santai. Kenakan dress ini pada jum'at malam atau pun sabtu malam saat menghabiskan waktu dengan teman-teman. Memang semua yang serba mini akan membuat aliran angin lebih banyak menyentuh tubuhmu, namun beberapa aksesoris fashion seperti selendang, blaze, jaket, tuxedo, dan kerudung bisa melindungi dan memberikan kehangatan ekstra. AC di mobil, apalagi di tempat kerja yang tidak bisa dikontrol bisa membuat pemakai mini dress kedinginan. Siapkan salah satu akesesoris fashion yang tadi disebutkan untuk dipakai kapan pun dibutuhkan.
Mini dress menjadi item yang wajib menggantung di lemari pakaian setiap wanita dengan tingkat percaya diri tinggi. Mini dress bisa menjadi alternatif lain saat item fashion yang dipakai setiap hari mulai terasa membosankan. Ada banyak yang mesti diketahui saat memiliki mini dress. Mulai dari hal-hal yang penting untuk dipersiapkan sebelum mengenakan dress ini hingga cara merawatnya akan dipaparkan lebih jelas di bagian berikutnya.
Yang perlu dipersiapkan sebelum memakai mini dress
Ada yang berkata bahwa persiapan yang matang merupakan setengah dari pekerjaan. Untuk memakai mini dress, terdapat beberapa hal yang tidak boleh dilewatkan, yaitu:
Percaya diri
Percaya diri adalah pakaian lapisan pertama yang harus dikenakan siapa pun. Seberapa modisnya item yang kamu pakai atau pun seberapa mahalnya harga dari pakaian yang sedang dikenakan tidak akan ternikmati bila pemakainya merasa malu-malu. Buang rasa malu dan tumbuhkan rasa percaya diri serta keberanian sebelum memakai mini dress yang sexy.
Padupadan
Padu padan dengan item lain untuk mini dress hanya memberikan kesempatan untuk aksesoris fashion dan atasan. Bisa kenakan blazer sebagai outwear yang menjaga kehangatan serta memberikan kesan profesional. Pilih selendang atau kerudung pashmina panjang untuk dikalungkan yang nantinya akan menutupi bagian atas. Bisa juga memilih syal dengan warna senada untuk details tambahan yang manis.
Aksesoris
Aksesoris fashion details yang bisa dipakai sebagai pemanis saat mengenakan mini dress diantaranya adalah bross, pita yang dijadikan kalung, kalung manik-manik, dan gelang-gelang ukuran besar. Kenakan salah satunya saja. Ingat fungsinya hanya sebagai pemanis. Jangan sampai malah memberikan kesan berlebihan
Fit
Model fit dari mini dress merupakan signature-nya. Bagaimana kesan tegas dan fashionable bisa terpancar kalau yang dipilih adalah mini dress yang kebesaran. Lagi pula tidak pernah ada oversized variant untuk mini dress. Berangkatnya saja dari kata mini, tentu harus fit dengan badan pemakai.
Motif
Motif bisa menjadi penunjang penampilan mini dress-mu namun juga bisa menjadi boomerang. Pilihlah atau beli mini dress bermotif floral dan hindari motif strip kecil yang bisa membuat mata yang melihat pusing. Bila pun ingin memakai motif strip, untuk kamu yang berbadan lebar hindari strip horizontal, untuk yang berbadan kurus hindari mini dress bermotif strip vertical.Sulitmendapatkan yang sesuaikeinginanmu, cobasajapesan mini dress dan custom mini dress atau bikin mini dress custom secara online
High heels atau flat shoes
High heels tentu amat direkomendasikan untuk membuat badanmu terlihat menonjol. Motif yang bagus dari mini dress, didukung dengan tinggi badan yang menjulang berkat memakai high heels tentu akan memberimu banyak pasang mata yang memperhatikan.
Tips Penting Merawat Mini Dress
Merawat mini dress tidaklah seribet yang dibayangkan. Berikut tips merawat mini dress:
1. Proses mencucinya sama seperti item fashion lain. Pertama direndam detergen durasi 10-15 menit.
2. Lalu dikucek dengan tangan. Proses mencuci menggunakan mesin cuci dikhawatirkan akan merusak motif dan jahitan dari mini dress.
3. Setelah itu bilaslah hingga bersih tanpa menyisakan bercak putih. Membiarkan bercak-bercak ini akan membuat warna mini dress tidak enak dilihat.
4. Peras hingga volume air di mini dress benar-benar sedikit agar proses penjemuran berlangsung cepat.
5. Jemur dengan menggunakan hanger dalam keadaan terbalik, bagian luar di dalam. Paparan sinar matahari secara terus menerus bisa merusak warna asli dari mini dress.
6. Angkat jemuran saat benar-benar kering. Mengangkat pakaian yang masih lembap dari jemuran akan menimbulkan bau pada saat disetrika atau pun setelah disimpan.
7. Setrika hingga benar-benar rapi dan simpan dengan cara dilipat atau pun digantung dengan hanger.
Print Mini Dress dengan Design Custom Favorit bersama Custom.co.id!
Ingin tampil unik dan berbeda dengan item fashion mini dress? Custom.co.id jual mini dress dengan layanan print mini dress bisa dengan bikin mini dress custom, design custom mini dress atau bikin mini dress custom rancanganmu sendiri. Kualitas tentu terjamin karena telah berpengalaman memproduksi produk fashion custom mini dress selama bertahun-tahun. Produk mini dress printingnya pun tentu memuaskan. Ini saatnya mendapatkan custom mini dress atau bikin mini dress custom eksklusif tanpa ada satu pun yang menyamai.
Order mini dress atau beli mini dress hanya via website secara online. Sungguh hemat waktu dan hemat energi. Transfer pembayaran ke rekening bank resmi yang tersedia. Tentu transaksi ini aman. Semua orderan diproses dengan cepat. Teknologi printing tercanggih yang dioperasikan oleh tim profesional berpengalaman membuatmu tidak perlu lama-lama menunggu. Order mini dress atau beli mini dress takut tidak sampai? Hal itu tidak pernah terjadi di Custom.co.id karena kami hanya menggunakan jasa delivery service yang paling handal di negeri ini. Satu yang tidak boleh tertinggal: Tidak ada minimal Order mini dress atau beli mini dress! Order mini dress atau beli mini dress 1 pc untuk koleksi sendiri akan dilayani. Apalagi order jumlah banyak untuk dijual kembali. Sistem dropship untuk reseller yang ingin jual mini dress memulai binis online tanpa modal juga tersedia! Yuk, jual mini dress bikin mini dress dan jual mini dress bersama Custom.co.id!